Principles of Pancasila Economics by Prabowo-Gibran

by -167 Views

Prabowo dan Gibran memiliki keyakinan pada prinsip Ekonomi Pancasila. Paham ini menggabungkan element terbaik dari kapitalisme dan sosialisme. Dengan prinsip ini, terbuka kesempatan bagi inovasi dengan pasar yang bebas namun tetap memperhatikan jaringan pengaman sosial bagi masyarakat yang rentan. Prinsip-prinsip Ekonomi Pancasila antara lain:
Ekonomi yang religius dan mewujudkan persatuan nasional
Ekonomi yang menghormati kemanusiaan
Ekonomi yang memihak pada kepentingan nasional
Ekonomi yang egaliter dan berprinsip demokratis
Ekonomi yang mementingkan keadilan sosial (SENOPATI)